Wednesday, 7 April 2021

Pensiunan perwira tni yang mengabdi pada kesehatan masyarakat


Seorang perwira TNI ketika masih berdinas, berangan-angan ingin mengabdi di masyarakat. Pada tahun 2018, Master Marjuki mulai beralih dari mempergunakan alat terapi listrik manual ke biolistrik modern. Pengalaman beliau menangani beragam pasien berawal dari kegiatan bakti sosial di markas besar TNI di Jakarta. Kemanfaatan hasil dari berbagai problem kesehatan yang dialami dari pasiennya. Menjadi ikhtiar positip bagi diri beliau untuk menekuni bidang ini hingga pensiun. 




Master Ali 


Pasien memiliki keluhan di sekitar leher. Rasa nyeri merambat hingga ke bagian bawah di punggung hingga panggul (saraf spanial). Disebabkan tensi dan kolester tinggi oleh sebab itu untuk mencegah gangguan pada saraf otak maka Master Ali melakukan tindakan sesuai keluhan yang ada. 


Pasien dengan keluhan saraf kejepit ( herniated nucleus pulposus) diterapi dengan ketukan pointer standar atau bisa juga dengan sendok logam yang diketuk2kan di bagian lumbal (L) pinggang pasien. Oleh Master Ali dari kota Tuban sedang dipebaiki kondisi bantalan tulang Disc. 

Master Asep


Penderita penyakit parkinson dimana tremor pada anggota badan. Dengan gerakan yang tidak bisa dikendalikan oleh saraf otak. Master Asep dari Kota Bandung berusaha menerapi dengan metode biolistrik modern Antariksa. Disini penerapis mengendalikan rasa sengatan dengan mengendalikan kecepatan aliran listrik melalui gerakan jemari tangan dan kaki. Aliran listrik dengan kecepatan tinggi 299 kilometer per detik hasil penelitian terhadap listrik alami yakni Petir. Sedangkan kecepatan listrik buatan manusia tergantung daripada generator listrik pembangkit PLN. 

Master Wahyu 


Pasien mengalami kesulitan berdiri dan ini bisa terjadi kelumpuhan (paralysis) ini dari problem di sekitar panggul. Jika, tidak ditangani secara cepat oleh Master Wahyu maka keluhan sciatica akan merembet ke bagian paha hingga ke ujung kaki. 

Master Bambang 


Hingga kini, sejak 4 tahun lalu master Bambang masih setia dengan alat terapi listrik model serie C 310 N yang sejak tahun 2019 tidak diproduksi lagi. Kemampuan beliau tidak dipungkiri lagi dalam menangani pasien narkoba hingga problem keluhan lainnya.  




Meridian jalur energi jari manis pasien


 Bulan Februari 2021, menjadi momentum terbaik bagi seorang terapis biolistrik dari kota "Paris Van Java" Bandung untuk mempelajari alat terapi biolistrik modern Antariksa. Lewat buku tutorial dan sebelumnya telah menguasai titik meridian dari Traditional  Chinese Meridian (TCM), Master Arief dengan penuh semangat mempelajari hingga tuntas. Berdiskusi secara mendalam hingga mahir secara cepat hanya hitungan hari. Bahkan, melalui tangan dinginnya pasien komplikasi organ (kronik) yang telah dipulangkan dari opname di rumah sakit telah berangsur-angsur , membaik dari penyakit kronisnya. Menurut beliau, cukup melalui sentuhan di ujung jari manis tangan dan kaki pasien, aliran listrik mengalir pada jalur energi langsung tertuju pada titik organ. Beliau menggunakan sarana jemari tangan ataupun buah timun yang telah dipotong ujungnya secara simultan disentuhkan kejari manis pasiennya. Unik dan menarik kupasan cerita dari pengalaman beliau.  

Seorang wirausaha beralih menjadi penerapis


Kisah perjalanan Master Ali diawali dari memiliki wirausaha pelatihan mengemudi kendaraan roda empat yang mengalami pasang surut karena kondisi ekonomi pandemi. Pada bulan Agustus 2020, beliau memesan alat terapi sambil berdiskusi cara penggunaan dan berlatih dari buku tutorial sambil belajar otodidak mandiri di rumah. Meskipun beliau sudah mahir relatif cepat hanya beberapa hari, namun tetap berusaha mengasah diri hingga terampil. Pada bulan berikutnya Master Ali bersama putrinya berajangsana ke Pulau Dewata Bali untuk berguru. Guru yang dituju adalah Master Bagus yang sebelumnya telah memiliki murid yang kebetulan juga sudah terampil menangani pasien. Tidak hanya Master Ali, namun juga putri semata wayang juga berguru hingga menguasai gerakan seni yang diperagakan. Hingga kepulangannya ke kota Tuban dan membuka klinik di rumahnya sampai memiliki pelanggan tetap serta beragam pasien dari keluhan saraf kejepit hingga stroke. 


produk unggulan

ALAT TERAPI LISTRIK MODERN ANTARIKSA

postingan produk populer